TERIMA KASIH ATAS KESADARAN MASYARAKAT UNTUK MEMBERSIHKAN SAMPAH
13 Maret 2023dlh
Salam Lestari...
Terima kasih kepada Bpk/Ibu/sdr.(i), yang dengan kesadaran, sukarela dan bergotong-royong membantu membersihkan sampah yang di buang sembarangan di tepi jalan (seberang gereja ebenezer) Buntok.
semoga warga makin sadar di mana sebaiknya membuang sampah.